Keracunan Massal Karena Nasi Box, 90 Orang Dilarikan ke RSUD

- 3 Mei 2022, 20:16 WIB
Keracunan Massal Karena Nasi Box, 90 Orang Mengalami Dilarikan RSUD
Keracunan Massal Karena Nasi Box, 90 Orang Mengalami Dilarikan RSUD /Antara.news/

Baca Juga: Perempuan yang Tak Akan Pernah Mencium Bau Surga Nomor 3 Sering Dilakukannya

"Kalau tidak salah 50 orang ya yang jadi korban? Nanti coba kita lihat seperti apa," ungkap Gibran pada Senin 2 Mei 2022

Ketika disinggung apakah pihaknya akan membantu biaya perawatan para warga yang keracunan, Gibran menyebut bakal mengusahakannya.

"Apakah korban punya BPJS atau tidak, sebisa mungkin dari Pemkot akan bantu," jelasnya ia.

Sementara itu, Wakil Wali Kota Solo Teguh Prakosa mengaku baru mendengar kabar keracunan massal saat berbuka puasa ini.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Taurus Hari Ini Selasa 3 Mei 2022: Orng Tekesan dengan Kerana Keramahan Anda

Akan tetapi, Teguh menyebut pihaknya akan menunggu terlebih dahulu terkait perkembangan terbaru dari kasus tersebut.

"Saya baru dengar kasus ini. Nanti kita lihat di rumah sakit mana, apakah ada BPJS atau tidak," ungkap Teguh.

"Tapi nanti ada kebijakan lah dari pihak pemerintah kota, karena sudah ada korban meninggal. Kami akan konfirmasi dulu," tambahnya.***

Halaman:

Editor: Ahmad D

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah