Sejarah Hari Guru Sedunia dan Perbedaan Dengan Hari Guru Nasional

- 4 Oktober 2022, 16:54 WIB
Sejarah Hari Guru Sedunia dan Perbedaan Dengan Hari Guru Nasional
Sejarah Hari Guru Sedunia dan Perbedaan Dengan Hari Guru Nasional /Freepik/

JURNAL SUMBAWA - Sejarah Hari Guru Sedunia penetapan yang dilakukan oleh UNESCO sebagai badan dunia yang diperingati pada 5 Oktober.

Hari Guru Sedunia pertama kali di peringati pertama kali pada 5 Oktober 1994 dan dirayakan oleh insan pengajar seluruh dunia.

Sejarah Hari Guru Sedunia pada 5 Oktober ini sendiri sebetulnya telah diusulkan atau berdasarkan usulan yang dilakukan oleh UNESCO sejak tahun 1966.

Baca Juga: Guru di Bima NTB Pukuli Siswa Hingga Retak Tulang

Dengan demikian dapat diketahui bahwa berdasarkan sejarah yang dimilikinya terdapat perbedaan antara Hari Guru Nasional dengan hari guru sedunia yang akan diperingati.

Kemudian Hari Guru Nasional diperingati pada 25 November setiap tahunnya di Indonesia.

Sejarah hari guru nasional yang akan diperingati pada 25 November ini mengacu pada sejarah pembentukan organisasi yang menaungi profesi guru di Indonesia.

Baca Juga: Sholawat Barzanji, Bacaan Maulid Nabi Muhammad SAW Dalam Bahasa Arab Lengkap dengan Huruf Latin

Di mana dalam sejarah panjangnya organisasi keprofesian guru di Indonesia pertama kali muncul dengan nama Persatuan Guru Hindia Belanda (PGHB) dan berganti menjadi Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI).

Halaman:

Editor: Ahmad D


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x