Keutamaan Doa Terhindar dari Fitnah Dajjal di Dunia, Simak Penjelasannya

- 17 April 2022, 17:17 WIB
Keutamaan Doa Terhindar dari Fitnah Dajjal di Dunia, Simak Penjelasannya
Keutamaan Doa Terhindar dari Fitnah Dajjal di Dunia, Simak Penjelasannya /Pixabay.com/

JURNAL SUMBAWA - Salah satu upaya untuk terhindar dari fitnah Dajjal di akhir zaman adalah dengan rajin berdoa.

Dajjal merupakan makhluk ciptaan Allah yang diprediksikan Nabi akan muncul di akhir zaman.

Tentu saja, Dajjal akan membawa pengaruh buruk bagi kehidupan manusia.

Baca Juga: Dapatkan Rp100 Juta dan Login kur.bri.co.id Dijamin Langsung Cair

Dalam hal ini banyak ulama yang berbeda pendapat mengenai sosok Dajjal.

Banyak yang beranggapan bahwa Dajjal hanyalah simbolis dari sebuah kejahatan, namun banyak pula yang mempercayai bahwa Dajjal benar-benar akan muncul pada akhir zaman.

Terlepas dari itu, Nabi menganjurkan umatnya untuk selalu membaca agar terselamatkan dari fitnah dan bujuk rayu yang menyesatkan.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries, Taurus dan Gemini Hari Ini Senin 18 April 2022 Tentang Cinta, Karier dan Keuangan

Terkait doa tersebut, imam Muslima dalam kitab sahihnya menyebutkan riwayat Abu Hurairah yang mendengar Rasulullah SAW bersabda:

Halaman:

Editor: Ahmad D


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x