Terjadi Pembunuhan Adalah Salah Satu Tanda Akhir Zaman Menurut Ustadz Abdul Somad

- 24 April 2022, 22:17 WIB
Terjadi Pembunuhan Adalah Salah Satu Tanda Akhir Zaman Menurut Ustadz Abdul Somad
Terjadi Pembunuhan Adalah Salah Satu Tanda Akhir Zaman Menurut Ustadz Abdul Somad /Ustadzabdulsomad-official/

Dalam hadits nabi, tanda kedua akhir zaman yang berarti kiamat sudah dekat kata UAS adalah ilmu semakin berkurang.

"Kalau sudah ilmu berkurang, apa yang bertambah? Jahil. Kalau ilmu bertambah, jahil berkurang. Kalau ilmu berkurang, jahil bertambah," ucap UAS.

Baca Juga: Mengejutkan! Harta Karun 2 Miliar Ton Emas dan Tembaga Ditemukan di Dompu NTB

5. Banyak pembunuhan

Tanda akhir zaman dalam hadits nabi yang ke 5 yang sudah sangat sering terjadi adalah banyak pembunuhan.

"Dulu pun banyak pembunuhan, tapi tak banyak seperti sekarang. Pembunuhan di Palestina sampai sekarang tak berakhir, pembunuhan di Rohingya tak berakhir, pembunuhan di Uyghur," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Ahmad D


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah