Cara Niat Puasa Senin Kamis dan Syawal 2022, Bagaimana Caranya, Simak Berikut Ini

- 15 Mei 2022, 23:17 WIB
Cara Niat Puasa Senin Kamis dan Syawal 2022 dan Menggabungkan, Bagaimana Caranya, Simak Berikut Ini
Cara Niat Puasa Senin Kamis dan Syawal 2022 dan Menggabungkan, Bagaimana Caranya, Simak Berikut Ini /pixabay/

“Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin berkata: Jika puasa enam hari Syawal bertepatan dengan puasa Senin atau Kamis, maka puasa Syawal juga akan mendapatkan pahala puasa Senin Kamis, begitu pula puasa Senin Kamis akan mendapatkan ganjaran puasa Syawal. Hal ini berdasarkan sabda Nabi SAW: Sesungguhnya setiap amal tergantung pada niat dan setiap orang akan mendapatkan pahala yang ia niatkan,” (Fatawa Al-Islamiyah, 2/154).

Baca Juga: Ramalan Zodiak Minggu 15 Mei 2022, Sagitarius Anda Ada Kemajuan Hari Ini

Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin berkata: Jika puasa Syawal bertepatan dengan hari Senin atau Kamis, maka ia mendapatkan pahala puasa Senin Kamis dengan niat puasa Syawal atau dengan puasa Senin Kamis,” (Fatawa Al-Islamiyah, 2/154).

Dari keterangan tersebut dapat dijelaskan bahwa melaksanakan puasa Syawal bertepatan dengan puasa Senin Kamis di hari Senin dan Kamis, maka akan mendapatkan dua pahala sekaligus yakni pahala puasa Syawal dan pahala puasa Senin Kamis.

Melaksanakan puasa Syawal bertepatan dengan hari Senin dan Kamis, maka akan mendapatkan pahala Senin Kamis meskipun hanya dengan melafalkan niat puasa Syawal saja.”***

Halaman:

Editor: Ahmad D


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah