Hati-hati! Tiga Orang Meninggal Terinfeksi Omicron dan Memiliki Riwayat Penyakit Ini

- 28 Januari 2022, 13:06 WIB
Hati-hati! Tiga Orang Meninggal Terinfeksi Omicron dan Memiliki Riwayat Penyakit Ini
Hati-hati! Tiga Orang Meninggal Terinfeksi Omicron dan Memiliki Riwayat Penyakit Ini /Tangkap layar, ilustrasi foto penanganan pasien Omicron @pixabay/

JURNAL SUMBAWA - Covid 19 varian Omicron tidak seganas dengan varian lainnya, akan tetapi Omicron bisa ganas ketika memiliki riwayat penyakit ini.

Riwayat penyakit tersebut yang bisa membuat orang meninggal dunia yaitu Komorbid.

Melalui Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menjelaskan, ketiga pasien Covid 19 tersebut memiliki riwayat komorbid.

Baca Juga: DKI Jakarta Tercatat Covid 19 Varian Omicron Terbanyak di Indonesia

1. Pasien berusia 64 tahun dengan riwayat komorbid gagal jantung, diabetes melitus, gagal ginjal akut dan belum divaksinasi Covid 19.

2. Pasien berusia 54 tahun dengan riwayat komorbid obesitas, diabetes melitus, dan hipertensi, serta sudah divaksinasi Covid 19 dua dosis.

3. Pasien berusia 78 tahun dengan riwayat komorbid penyakit jantung dan sudah menerima vaksin Covid 19 booster.

Baca Juga: Covid 19 Muncul Turunan Omicron Siluman BA.2

Turunan varian Omicron BA.2 sudah masuk Indonesia.

Halaman:

Editor: Ahmad D


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah