Ribuan Mahasiswa Geruduk DPR, 10 Rekayasa Lalu Lintas di Sekitar Istana Presiden Ditutup

- 11 April 2022, 14:35 WIB
Ribuan Mahasiswa Geruduk DPR, 10 Rekayasa Lalu Lintas di Sekitar Istana Presiden Ditutup
Ribuan Mahasiswa Geruduk DPR, 10 Rekayasa Lalu Lintas di Sekitar Istana Presiden Ditutup /Instagram/@istanakepresidenanbogor/

JURNAL SUMBAWA - Badan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia (BEM SI) yang sebelumnya akan berdemonstrasi di Istana Negara dan kini berpindah ke kawasan parlemen Jakarta Pusat

Aksi tersebut ribuan mahasiswa yang dari berbagai kampus dari daerah dan gerakan seluruh Indonesia

Kendati demikian polisi akan tetap melakukan penutupan di kawasan Istana Presiden dengan pagar kawat.

Baca Juga: Pemerintah dan Perbankan Nasional Dukung Pembangunan Smelter Nikel CNI Group

Melalui Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo mengatakan, meski lokasi aksi unjuk rasa BEM SI berpindah, pihaknya akan tetap melakukan penutupan di kawasan Istana dilakukan dengan menggunakan barrier.

"Jalan menuju Istana Presiden tetap ditutup karena sesuai dengan skema awal" kata Sambodo Senin 11 April 2022

Sambodo mengatakan, bahwa akan melakukan penutupan 11 jalan di kawasan Istana Presiden dimulai sekitar pukul 08.30 WIB. Penutupan akan dilakukan menggunakan pagar kawat.

Baca Juga: 4 Poin Tuntutan Mahasiswa, BEM SI Kepung Gedung DPR Senayan

"Jalan medan merdeka barat akan ditutup Pukul 08.30 WIB karena akan dipasang security barrier / pagar kawat dan juga water barrier di kedua arah. Arus lalu lintas akan dialihkan ke Jalan Merdeka Selatan dan Budi Kemuliaan. Demikian juga harmoni arah ke istana akan kita tutup," kata Sambodo.

Halaman:

Editor: Ahmad D


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah