Rekomendasi HP Murah Harga Rp 1 Jutaan Terbaik Per April 2024, Cocok Buat Lebaran!

3 April 2024, 20:53 WIB
Ilustrasi deretan HP murah dibawah satu juta /Pixabay/

JURNAL SUMBAWA - Sebentar lagi Hari Lebaran akan segera tiba. Bagi Anda yang mencari HP murah harga Rp 1 jutaan, bisa Anda simak dalam artikel ini.

Kebutuhan akan smartphone di era sekarang ini memang menjadi hal yang paling penting, mengingat segalanya kepraktisan sudah teringklud menjadi satu dalam sebuah ponsel genggam.

Namun, bagi yang memiliki budget ringan, sudah tersedia untuk beberapa pilihan varian dari beberapa brand smartphone ternama diharga Rp 1 jutaan.

Berikut rekomendasi pilihan HP terbaik harga Rp 1 jutaan yang dirangkum JS dari beberapa sumber.

Baca Juga: Update Harga dan Spesifikasi Lengkap Realme 12 Pro Plus 5G April 2024 Spek Gahar, Baterai Awet, Harga Kompetit

1. Redmi A3

HP Redmi A3 dijual dengan harga Rp 1.199.000.

HP ini dibekali dengan Prosesor MediaTek Helio G36 yang disokong RAM 4 GB dan penyimpanan 128 GB.

Layarnya berukuran 6,71 inci dengan resolusi HD dan refresh rate 90Hz dan kamera belakangnya beresolusi 8MP sementara kamera depan beresolusi 5MP.

2. Redmi 13C

HP Redmi 13C dijual dengan harga Rp 1.499.000

Baca Juga: HP Gaming Kelas Flagship Asus ROG Phone 8 Ada Promo Lebaran, Diskon Sampai 500 Ribu

Layar HP ini berukuran 6,74 inci dengan refresh rate 90Hz, ditambah baterainya berkapasitas 5.000 mAh dengan pengisian cepat 18W

Kamera utamanya beresolusi 50MP, kamera makro 2MP, kamera depan 8MP.

HP ini ditenagai prosesor MediaTek Helio G85, RAM 6GB dan penyimpanan 128GB.

3. Redmi 12

Redmi 12 dijual dengan harga Rp 1.799.000 untuk RAM 8/128 GB, sedangkan RAM 8/256 GB dijual dengan harga Rp 1.999.000.

Baca Juga: HP Para Gamer Sejati! Asus ROG Phone 8: Budget 11 Juta, Punya Spesifikasi Premium, Cek Selengkapnya!

HP ini mengusung layar 6,79 inci, dengan resolusi FHD+ dan refresh rate 90Hz.

Kamera belakangnya berkonfigurasi 50MP+8MP+2MP dan kamera depannya beresolusi 8MP.

HP ini ditenagai prosesor MediaTek Helio G88, RAM 8GB ditambah dengan kapasitas baterai 5.000 mAh

4. Poco M5s

Baca Juga: Mending Mana, Poco M6 Pro atau Infinix Note 40 Pro Lebih Rekomen yang Ini?

Poco M5s saat ini sudah turun. Hargannya, dibanderol sekitar Rp 1.999.000.

HP ini mengusung layar AMOLED berukuran 6,43 inci dengan resolusi FHD+.

Kamera belakangnya berkonfigurasi 64MP+8MP+2MP+2MP, sementara kamera depan beresolusi 13MP.

Poco M5s ditenagai chipset Helio G95 dengan sokongan RAM 4GB dan penyimpanan 64GB, dan daya naterai 5000 mAh dengan fitur pengisian cepat 33 watt.

Baca Juga: Infinix Hot 40 Pro: HP Game Kelas 2 Juta, Cek Spesifikasi dan Harga resminya!

Demikianlah deretan HP murah harga Rp 1 jutaan terbaik yang bisa temani hari Lebaran Anda dengan kualitas mumpuni.***

Editor: Adhar

Tags

Terkini

Terpopuler