4 Hikmah Merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW, Salah Satunya Memupuk Rasa Cinta Kepada Rasulullah

- 7 Oktober 2022, 12:49 WIB
4 Hikmah Merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW, Salah Satunya Memupuk Rasa Cinta Kepada Rasulullah
4 Hikmah Merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW, Salah Satunya Memupuk Rasa Cinta Kepada Rasulullah /Pixabay/ Shamsher Ali Khan Niazi

Ketiga, melanjutkan perjuangan Rasulullah SAW Meneladani Rasulullah SAW berarti juga turut serta melanjutkan perjuangan Rasulullah SAW dalam menegakkan agama Islam yang rahmatan lil alamin. Untuk melakukan hal tersebut, umat Islam perlu mengamalkan Al-Qur’an dan Hadits dalam kehidupan sehari-hari terlebih dahulu.

Keempat, memperbanyak salawat untuk Rasulullah Dalam perayaan Maulid Nabi, umat Islam akan mengumandangkan salawat untuk Rasulullah SAW. Salawat ini merupakan bentuk penghormatan terhadap Baginda Nabi Muhammad SAW.

اِنَّ اللّٰهَ وَمَلٰۤىِٕكَتَهٗ يُصَلُّوْنَ عَلَى النَّبِيِّۗ يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا صَلُّوْا عَلَيْهِ وَسَلِّمُوْا تَسْلِيْمًا

“Sesungguhnya Allah dan malaikat-malaikat-Nya bersalawat untuk Nabi. Hai orang-orang yang beriman, bersholawatlah kamu untuk Nabi dan ucapkanlah salam penghormatan kepadanya,” QS. Al-Ahzab ayat 56.***

Halaman:

Editor: Muslimin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x