Rusia dan Ukraina Perang Nuklir, Ini Bahaya Nuklir Bagi Manusia

- 10 Maret 2022, 20:01 WIB
Rusia dan Ukraina Perang Nuklir, Ini Bahaya Nuklir Bagi Manusia
Rusia dan Ukraina Perang Nuklir, Ini Bahaya Nuklir Bagi Manusia /Pixels/

JURNAL SUMBAWA - Invasi Rusia terhadap Ukraina terus menerus yang membuat dunia prihatin terhadap dua negara tersebut, apalagi muncul isu perang nuklir terhadap kedua negara itu.

Perang yang kini semakin memanas usai militer Rusia berhasil menguasai pembangkit listrik tenaga nuklir di Chernobyl, Ukraina.

Ancaman penggunaan senjata nuklir tersebut semakin menguat.

Baca Juga: Kualifikasi Piala Asia 2023 Timnas Indonesia Lawan Timnas Pernah Meraih Juara di Kompetisi Eropa

Simak artikel berikut Apa saja bahaya radiasi nuklir bagi kesehatan?

Alasan perebutan

Chernobyl, memiliki lokasi yang strategis, alasan ini sebagai penguat untuk memperebutkannya.

Chernobyl menjadi rute tercepat untuk menempuh perjalanan dari Belarusia ke Kiev, Ukraina

Perlu Anda ketahui, nuklir merupakan senjata mematikan yang memiliki bahaya radiasi nuklir bagi kesehatan.

Halaman:

Editor: Ahmad D


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x