Prakiraan Cuaca 7 Januari Besok, Waspada Beberapa Wilayah Akan Bahaya Cuaca Ekstrem

- 6 Januari 2024, 19:59 WIB
Ilustrasi prakiraan cuaca
Ilustrasi prakiraan cuaca /Tangkap layar/

JURNAL SUMBAWA - Badan Meteorologi, Klimatilogi dan Geofisika ( BMKG ) memperkirakan cuaca pada Minggu (07/01), Beberapa wilayah akan berpotensi hujan lebat disertai angin kencang, dan petir.

Menurut informasi dari BMKG, pada 10 Januari 2024 beberapa wilayah di Indonesia terutama bagian barat perlu waspada adanya cuaca ekstrem. Penyebabnya karena Monsun Dingin Asia membuat pertumbuhan awan hujan yang cukup intens. 

Baca Juga: Hati-hati! Siaga dan Waspada BMKG Prakirakan Dampak Hujan Lebat Wilayah Indonesia 6-8 Januari

prakiraan cuaca 7 januari

Sumatera

Lampung, Sumatera Selatan, Bengkulu, Bangka Belitung, Jambi, Riau dan Kepulauan Riau berpotensi hujan sedang. Sumatera Barat, Sumatera Utara dan Aceh berpotensi hujan lebat.

Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat, Riau, Kepulauan Riau, Bengkulu, Jambi, Sumatera Selatan, Kepulauan Bangka Belitung dan Lampung berpotensi hujan sedang hingga lebat disertai angin kencang, petir atau kilat. 

Jawa

Jawa Timur dan  Banten berpotensi hujan sedang disertai kilat petir atau angin kencang. DI Yogyakarta, Jawa Barat dan Jawa Tengah berpotensi hujan lebat

Halaman:

Editor: Adhar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x