Jadwal Kualifikasi Euro 2024, 53 Tim Nasional Dibagi Hingga Group J

- 9 September 2023, 13:55 WIB
Jadwal Kualifikasi Euro 2024, 53 Tim Nasional Dibagi Hingga Group J
Jadwal Kualifikasi Euro 2024, 53 Tim Nasional Dibagi Hingga Group J /EURO/

NURNAL SUMBAWA - Berikut jadwal Kualifikasi Euro 2024 sebanyak 53 Timnas yang dibagi hingga group J.

Kualifikasi Euro 2024 dimulai sejak bulan Maret 2023 lalu hingga Maret 2024 mendatang. Sebanyak 53 tim nasional Eropa telah mengikuti proses kualifikasi ini.

Kualifikasi Euro 2024 semua tim yang mengikuti turnamen dibagi menjadi sepuluh kelompok, dengan tujuh kelompok yang terdiri dari lima tim dan tiga kelompok yang terdiri dari enam tim.

Baca Juga: Kualifikasi Piala Eropa 2024, Pertandingan Spanyol vs Georgia Berakhir Tragis Dengan Skor 7-1

Dua tim dari 10 grup, yaitu juara grup dan runner-up, akan mendapatkan tiket otomatis ke babak kualifikasi Euro 2024. Sementara itu, tiga tim lainnya akan bersaing dalam babak play-off untuk memperebutkan tempat.

Italy sebagai juara bertahan piala Euro 2020 akan mencoba bersaing kembali di turnamen ini guna raih kembali piala bersaing dengan timnas eropa lainya seperti Inggris, Portugal, Prancis dan lain-lain yang ingin mencoba rebut piala dari tim pasukan Luciano Spalletti.

Simak jadwal lengkap kualifikasi Euro 2024 di halaman berikut!

Baca Juga: 50 Hektar Lahan Bromo Terbakar Gegara Foto Prewedding, Polisi Amankan Enam Tersangka Termasuk Calon Pengantin

Grup A: Spanyol, Skotlandia, Norwegia, Georgia, Siprus.

Halaman:

Editor: Ahmad D


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x