10 Kelebihan dan 3 Kekurangan Samsung Galaxy A55 5G, Cek Selengkapnya!

- 23 Maret 2024, 10:31 WIB
Dirilis 10 Kelebihan dan 3 Kekurangan Samsung Galaxy A55 5G, Cek Selengkapnya!
Dirilis 10 Kelebihan dan 3 Kekurangan Samsung Galaxy A55 5G, Cek Selengkapnya! /Tangkap layar youtube/

Jadi kamu tak perlu khawatir ketika sang ponsel kena air hujan atau tak sengaja tercebur ke bak mandi. Namun walaupun tahan air, tidak disarankan untuk air laut.

3. Tampilan Layar Bagus, Sudah Pakai Gorilla Glass Victus+

Samsung Galaxy A55 5G dibekali dengan Layar Super AMOLED 6,6 inci. Layar Full HD+ (1080 x 2340 piksel) tersebut lebih lebar 0,02 inci dibanding layar Galaxy A54.

Baca Juga: Khusus Para Gamer! Mana Yang Lebih Worth It, Poco X5 5g Atau Poco X6 Pro 5G, Perbedaan Harga Rp 1 Juta

Layar Galaxy A55 diklaim tahan terhadap goresan dan benturan. Hal itu bisa terjadi berkat adanya kaca proteksi Gorilla Glass Victus+ yang lebih kuat dari Gorilla Glass 5.

4. Speaker Stereo yang Suaranya enak.

Galaxy A55 dibekali speaker yang jumlahnya dua. Maka konfigurasi speaker HP ini adalah stereo. Letak speaker utama ada di dekat port USB (bawah), sedangkan speaker keduanya bergabung dengan earpiece di bezel layar atas.

Dilansir dari beberapa sumber, speaker utama dan speaker kedua sama lantangnya yang didukung teknologi Dolby Atmos. Anda bisa mengatur equalizer dengan preset Dolby agar hasilkan suara yang lebih yahud.

5. Chipsset kencang Exynos 1480

Exynos 1480 mengalami peningkatan kemampuan CPU sebesar 15 persen, sedangkan kemampuan GPU-nya naik 32 persen yang didukung dengan RAM LPDDR5 dan penyimpanan internal UFS 3.1 yang berkapasitas 8/128 GB, 8/256 GB, dan 12/256 GB. 

Halaman:

Editor: Adhar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah