Masih Jadi Primadona! Seberapa Woth It Sih Samsung Galaxy A73 5G di Tahun 2024? Harga Turun Signifikan

- 26 Maret 2024, 23:55 WIB
Masih Jadi Primadona! Seberapa Woth It Sih Samsung Galaxy A73 5G di Tahun 2024? Harga Turun Signifikan  Samsung Galaxy A73 5G merupakan ponsel mewah kelas tertinggi seri A milik Samsung yang driris pada tahun 2022 lalu, lalu apakah ponsel ini masih worth it untuk Tahun 2024 sekarang? Karena di satu
Masih Jadi Primadona! Seberapa Woth It Sih Samsung Galaxy A73 5G di Tahun 2024? Harga Turun Signifikan Samsung Galaxy A73 5G merupakan ponsel mewah kelas tertinggi seri A milik Samsung yang driris pada tahun 2022 lalu, lalu apakah ponsel ini masih worth it untuk Tahun 2024 sekarang? Karena di satu /Tangkap layar youtube/

Samsung A73 5G mengandalkan RAM pada opsi 6 GB dan 8 GB tipe LPDDR4x. Sedangkan pada penyimpanan internal, Samsung Galaxy A73 5G sediakan kapasitas 128 GB dan 256 GB serta slot kartu memori terpisah yang mendukung hingga kapasitas 1 TB.

pada aspek forografi, Samsung A73 dibekali dengan triple kamera belakang. Kamera wide-angle beresolusi tinggi 108MP yang mampu menangkap gambar lebih terang dan detail untuk menghasilkan foto yang jernih. Jepret lebih banyak objek dalam 1 bingkai dengan kamera Ultra Wide berkapasitas 12MP, dan tangkap detail kecil lebih baik dengan Macro Camera 5MP.

Baca Juga: 10 Kelebihan dan 3 Kekurangan Samsung Galaxy A55 5G, Cek Selengkapnya!

Sedangkan untuk kebutuhan selfie, Samsung A73 5G dibekali dengan kamera 32MP yang mampu menghasilkan kualitas gambar jernih dan detail.

Berbicara Harga, Samsung A73 yang dipantau oleh JS saat sekarang diberbagai toko Online seperti Tokopedia maupun shoope sekitar Rp5,6 juta varian 8/256 GB, harga ini tentu akan berbeda di masing-masing toko yang tersedia, bahkan ada yang jual di angka Rp6 jutaan.

Pembekalan layar super jernih yang terlihat nyata, chipset gahar yang mumpuni, ditambah lagi harganya yang sudah terjangkau. Samsung Galaxy A73 masih menjadi primadona.

Baca Juga: Rugi Gak Beli! HP Game Cuma 2 Juta, Infinix Hot 40 Pro Memiliki Spek Mumpuni

Samsung Galaxy A73 5G juga telah mendapatkan jaminan update OS android hingga Andorid 16 atau sekitar empat tahun yang membuatnya sangat worth it dipakai hingga 2026 mendatang.

Jadi kesimpulanya, ketika kita melihat dari desain fitur maupun harga. Samsung A73 masih terbilang sangat worth it untuk dimiliki saat ini.***

Halaman:

Editor: Adhar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x