UMKM Simak, Jangan Lupa Dokumen Penting Ini Untuk Pengajuan KUR BRI 2022 di kur.bri.co.id

- 22 Januari 2022, 09:11 WIB
UMKM Simak, Jangan Lupa Dokumen Penting Ini Untuk Pengajuan KUR BRI 2022 di kur.bri.co.id
UMKM Simak, Jangan Lupa Dokumen Penting Ini Untuk Pengajuan KUR BRI 2022 di kur.bri.co.id /Ekiosbri/

JURNAL SUMBAWA - Bagi para UMKM siimak penjelasan berikut ini, jaangan sampai lupa menyiapakan dokumen penting ini untuk Pengajuan KUR BRI 2022 di link kur.bri.co.id.

Para pelaku UMKM berpeluang untuk mendapatkan bantuan modal usaha Kredit Usaha Rakyat atau KUR BRI pada tahun 2022 ini. Pelaku UMKM cukup menyiapkan dokumen ini untuk pengajuan pinjaman modal usaha KUR BRI secara online melalui kur.bri.co.id, simak cara lengkapnya berikut ini.

Pemerintah telah mengalokasikan anggaran senilai Rp260 triliun untuk penyaluran KUR BRI.  Pada tahun ini, BRI bakal fokus pada segmen mikro sebagai core utama pertumbuhan pinjaman.

Baca Juga: Beragam Jenis KUR Bank Mandiri yang Harus Anda Ketahui Sebelum Mengajukannya

Pada tahun 2022, plafon penyaluran KUR diberikan oleh pemerintah mencapai Rp373,17 triliun, dengan suku bunga tetap sebesar 6 persen.

Akan tetapi, setengah dari bunga tersebut akan disubsidi oleh pemerintah hingga Juni 2022 mendatang. Artinya, bunga diberikan hanya berlaku 3 persen saja.

Syarat Pengajuan KUR BRI

Baca Juga: 5 Syarat Pengajuan KUR BRI Secara Online Lewat kur.bri.co.id, Simak Caranya Berikut

1. Individu (perorangan).

Halaman:

Editor: Muslimin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x