Ramadhan Berkah, Pelaku UMKM Bisa Ajukan KUR BSI Hinggar Rp50 Juta Bunga 0 Persen, Ini Syarat pengajuannya

- 7 April 2022, 08:54 WIB
Ramadhan Berkah, Pelaku UMKM Bisa Ajukan KUR BSI Hinggar Rp50 Juta Bunga 0 Persen, Ini Syarat pengajuannya
Ramadhan Berkah, Pelaku UMKM Bisa Ajukan KUR BSI Hinggar Rp50 Juta Bunga 0 Persen, Ini Syarat pengajuannya /Antara/

JURNAL SUMBAWA - Ramadhan berkah, pelaku UMKM bisa ajukan KUR BSI hingga Rp50 juta dengan bunga 0 persen, penuhi syarat lengkapnya berikut agar cepat cair.

Syarat untuk ajukan KUR BSI Rp50 juta  dengan bunga 0 persen cukup mudah bagi pelaku UMKM.

Pelaku UMKM cukup menyiapkan beberapa dokumen penting, salah satunya adalah Fotokopi Kartu Keluarga (KK) dan Fotokopi e-KTP suami dan istri (bagi yang sudah menikah).

Baca Juga: 6 Cara Pengajuan KUR Mandiri Rp500 Juta Untuk UMKM, Penuhi Syarat Utamanya Berikut

Pengajuan KUR BSI memiliki keunggulan dibandingakan yang lain, yakni KUR BSI menggunakan sistem perbankan yang berbasis syariah dengan bunga 0 persen tanpa riba.

Selain itu, prosesnya mudah, cepat dan juga pendaftaran bebas biaya administrasi.

Anda Bisa Mengajukan dengan limit atau plafond pinjaman di KUR BSI dimulai dari Rp10 juta hingga Rp50 juta.

Baca Juga: Kabupaten Bima Masuk Kategori Daerah Kurang Inovatif, Bappeda Minta Pelayanan Diperbaiki

Cukup daftar menggunakan gadget yang anda punya, daftar KUR BSI lebih mudah karena bisa dilakukan juga dengan online.

Halaman:

Editor: Muslimin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x