Teh Hibiscus Bunga Rosella, Ini Manfaatnya Menurut dr. Zaidul Akbar

- 30 April 2024, 19:15 WIB
Teh Hibiscus Bunga Rosella, Ini Manfaatnya Menurut dr. Zaidul Akbar
Teh Hibiscus Bunga Rosella, Ini Manfaatnya Menurut dr. Zaidul Akbar /Instagram zaidul akbar/

JURNAL SUMBAWA - Teh Hibiscus Bunga Rosella memiliki segudang manfaat menurut dr. Zaidul Akbar. Ia mengatakan, bahwa Bunga Rosella bisa diolah menjadi ramuan yang mujarab.

Bunga Rosella diolah menjadi teh hibiscus bisa untuk dikonsumsi setiap hari. Dan memiliki manfaat untuk kesehatan tubuh.

Dr. Zaidul Akbar mengungkapkan, Bunga Rosella tersebut merupakan bunga yang warna merah dan memiliki manfaat untuk mengobati berbagai penyakit.

Baca Juga: Ingin Melancarkan Haid, Ini Ramuan Herbal Rekomendasi dr. Zaidul Akbar

Ketika diolah menjadi teh hibiscus Bunga Rosella, juga mengandung asam organik dan kaya akan mineral.

Selain itu, Bunga Rosella mengandung vitamin C 6x lebih banyak dibanding dengan jeruk nipis.

Bunga Rosella mengandung 500 gram kalsium yang lebih tinggi dari pada segelas susu bila ditakar dengan secangkir segelas teh.

Baca Juga: Rekomendasi 4 Destinasi Wisata di Pulau Sumbawa, Keindahan Bisa Dikatakan Surga Dunia

Bunga Rosella juga kaya akan vitamin dan berbagai macam nutirisi lainnya yang banyak memberikan manfaat bagi kesehatan tubuh.

Halaman:

Editor: Ahmad D


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah