Fahri Hamzah: Mengganti Pemimpin Bukan Bencana, Stop Wacana Penundaan Pemilu 2024

- 3 Maret 2022, 20:35 WIB
Fahri Hamzah: Mengganti Pemimpin Bukan Bencana, Stop Wacana Penundaan Pemilu 2024
Fahri Hamzah: Mengganti Pemimpin Bukan Bencana, Stop Wacana Penundaan Pemilu 2024 /Instagram/fahrihamzah/

JURNAL SUMBAWA - Wacana penundaan Pemilu 2024 memicu kontroversi di masyarakat. Fahri Hamzah pun angkat suara terkait penundaan pemilu 2024 tersebut.

 

Fahri Hamzah berpendapat bahwa semua pemimpin adalah manusia biasa, sama seperti manusia pada umumnya.

Oleh karena itu, Fahri Hamzah menegaskan bahwa tidak boleh ada pihak-puhak yang mendewakan pemimpin. 

Baca Juga: Manfaat Atau Khasiat Membaca Surat Al Kahfi pada Hari Jumat Menurut Ustaz Abdul Somad

“Kita tidak boleh lagi mendewakan pemimpin, mereka manusia biasa seperti kita. Sekali lagi, mengganti pemimpin bukan bencana dan KPU dan DPR menyepakati 14 Februari 2024 kita Pemilu," teganya Fahri Hamzah

Ia melanjutkan, semuanya sudah berlangsung baik, terutama dalam dua pemilihan presiden langsung yang terakhir

Fahri Hamzah menilai bahwa wacana penundaan Pemilu 2024 adalah hal yang konyol yang mencoreng bangsa Indonesia.

Baca Juga: Siksaan Neraka Yang Dahsyat di Perlihatkan Allah Kepada Nabi Muhammad SAW Pada Saat Isra Miraj

Halaman:

Editor: Ahmad D


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x