Pembalap Indonesia Sean Gelael Tanggapi Jerome Polin yang Dinilai Kurang Hormati Orang Lain

- 26 Januari 2022, 08:36 WIB
Pembalap Indonesia Sean Gelael Tanggapi Jerome Polin yang Dinilai Kurang Hormati Orang Lain
Pembalap Indonesia Sean Gelael Tanggapi Jerome Polin yang Dinilai Kurang Hormati Orang Lain /Instagram/@Seangelael

JURNAL SUMBAWA - Pembalap Indonesia , Sean Gelael menilai bahwa YouTuber Jerome Polin kurang menghormati perjuangan para pembalap Tanah Air.

Awalnya, Jerome Polin membagikan sebuah link berita online dan memuji prestasi pembalap Mario Suryo Aji yang berpotensi membalap di MotoGP. Ia

Namun, pernyataan Jerome Polin dinilai merendahkan para pembalap Indonesia lainnya.  Sebab,  Jerome Polin mempertanyakan  adakah pembalap Indonesia yang ikut balapan di ajang internasional.

Baca Juga: Penuhi Syarat Dibawah Ini, Dana Kredit Usaha Rakyat Bank Mandiri Langsung Cair Untuk Anda

"GILEE KEREN BANGET! Ada gak sih pembalap Indonesia yang balapan di balapan internasional??" demikian cuitan Jerome Polin dikutip, Rabu, 26 Januari 2022.

Menanggapi hal itu, Sean Gelael kemudian membagikan cuitan itu melalui akun Instagramnya. Melalui intagram storinya, ia menuliskan tanggapannya.

Sean meminta Jerome untuk menghargai orang lain, terutama para atrlet yang telah menghaurmkan nama baik bangsa Indonesia.

Baca Juga: 6 Cara Dapatkan KUR BNI Rp 50 Juta Untuk UMKM Secara Offline atau Manual. Yuk, Daftar Segera!

“Aku kira kamu bisa bergaya cerdas tapi jelas sekali mereka tidak mengajarimu menghormati orang lain. Orang-orang yang punya corong suara benar-benar perlu mulai berpikir lebih banyak daripada sekadar mendapatkan penonton dan disukai. @Jeromepolin, kita sudah kibarkan Merah Putih dan mengharumkan bangsa,” demikian tulis Sean Gelael.

Halaman:

Editor: Muslimin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x