Cara Memudahkan Urusan Dalam Kehidupan, Adi Hidayat Sampaikan Ada 1 Kata Dalam Al-Quran

- 13 April 2024, 12:47 WIB
Cara Memudahkan Urusan Dalam Kehidupan, Adi Hidayat Sampaikan Ada 1 Kata Dalam Al-Quran
Cara Memudahkan Urusan Dalam Kehidupan, Adi Hidayat Sampaikan Ada 1 Kata Dalam Al-Quran /Tangkap layar/

JURNAL SUMBAWA -Ustadz Adi Hidayat merupakan Ustadz sejuta ummat yang banyak disukai dari berbagai kalangan, dalam penyampaiannya, ia memberikan resep untuk memudahkan kesulitan dalam urusan kehidupan duniawi.

Adi Hidayat mengatakan, siapapun dari Hamba Allah yang ingin mendapatkan kenyamanan dalam kehidupan maka satu kata yang diserukan oleh Allah SWT didalam Al-Quran.

Kata tersebut sering dilafadkan, namun tidak dimaknai secara menalam, yakni kata wamayyattaqillah.

 Baca Juga: Budaya Sejak Nenek Moyang Masih Langgeng, Selesai Sholat Id Ziarah Kubur

Satu kata tersebut merupakan kata yang menyerukan untuk bertaqwa kepada Allah SWT, “jangan sepelekan, kalau ingin dipermudah mudah urusan maka Taqwalah kepada Allah,’’ kata Adi Hidyat Dikutip JS di instagram Adi Hidayat Official.

Adi Hidayat menjelaskan, jika kita bertaqwa kepada allah semua urusan yang sulit akan dipermudah, bahkan rezeki yang sulit di dapatkan akan datang dari berbagai sisi.

“Rezeki yang sulit didapatkan Allah mudahkan dan akan datang dari berbagai sisi yang tidak kita duga,’’ ucapnya Adi Hidayat.

 Baca Juga: Jangan Remehkan, Ini Hukum Puasa Ramadhan Tapi Tidak Sholat Kata Ustadz Syafiq Riza Basalamah

Lebih lanjut Adi Hidayat menjelaskan, satu Kalimat dalam alquran wamayyattaqillah, allah menantang dan mengajak kita untuk selalu meningkatkan ketaqwaan kepadaanya.

Halaman:

Editor: Ahmad D


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x