FIFA Matchday, Timnas Indonesia Vs Timor Leste Dijadwalkan Dalam 2 Laga

- 26 Januari 2022, 08:39 WIB
FIFA Matchday, Timnas Indonesia Vs Timor Leste Dijadwalkan Dalam 2 Laga
FIFA Matchday, Timnas Indonesia Vs Timor Leste Dijadwalkan Dalam 2 Laga /instagram/@PSSI/

Baca Juga: Liga 1 BRI: Link Streaming, Head to Head dan Prediksi Skor Persija vs Persita Tangerang

Nama-nama yang kembali dipanggil di antaranya, yakni Rachmat Irianto, Ricky Kambuaya Irfan Jaya, dan Ramai Rumakiek.

Pelatih yang berhasil membawa Timnas sebagai Runner up di piala AFF 2020 itu pun turut memasukkan darah muda baru di Timnas senior.

Mereka adalah Ronaldo Kwateh, Marselino Ferdinand, Achmad Figo, hingga Bayu Mohamad Fiqri.

Baca Juga: Hasil AFC Women Cup 2022 Indonesia Vs Thailand: Kalah dari Thailand, Indonesia Terbenam di Klasemen Group B

Pemanggilan keempat wonderkid itu, Shin Tae-yong persiapkan demi mematangkan skuad di Piala AFF U-23 pada Februari nanti.

Terkait laga kontra Timor Leste, ini akan menjadi kesempatan besar bagi Timnas Indonesia untuk menambah poin di ranking FIFA.

Di atas kertas, Indonesia cenderung diunggulkan saat melawan Timor Leste karena memiliki peringkat FIFA lebih baik.

Saat ini, Timnas Indonesia menempati peringkat ke-164 FIFA, sedangkan Timor Leste ada di posisi ke-196.

Baca Juga: 6 Cara Dapatkan KUR BNI Rp 50 Juta Untuk UMKM Secara Offline atau Manual. Yuk, Daftar Segera!

Halaman:

Editor: Jahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x