10 Pj Gubernur Akan Dilantik Besok, Termasuk Pj Gubernur NTB Lalu Gita Ariadi

- 4 September 2023, 18:10 WIB
10 Pj Gubernur Akan Dilantik Besok, Termasuk Pj Gubernur NTB Lalu Gita Ariadi
10 Pj Gubernur Akan Dilantik Besok, Termasuk Pj Gubernur NTB Lalu Gita Ariadi /Kemendagri/

JURNAL SUMBAWA - Pj Gubernur di sepuluh Provinsi di Indonesia akan dilantik oleh Presiden Jokowi termasuk Pj Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) Lalu Gita Ariadi pada Selasa 5 September 2023.

Pelaksana pelantikan Pj Gubernur besok akan dilantik yang berlangsung di Kemendagri.

"Besok akan dilantik 10 Pj Gubernur sekitar jam 8 mulainya," ungkapnya Humas Kemenkumham Tubagus Erif Faturahman, Senin 4 September 2023.

Baca Juga: DPRD NTB Umumkan Pemberhentian Gubernur NTB, Tiga Nama Penjabat Sudah Diusulkan ke Kemendagri

Sebelumnya, penunjukan Pj Gubernur dilakukan oleh Tim Penilaian Akhir (TPA). Disisi lain, Gubernur sebelumnya telah berakhir masa jabatannya melalui keputusan Presiden Nomor 152/P sampai 154/P dan 156/P Tahun 2018 tanggal 28 Agustus 2018.

Selanjutnya, nomor 158/P Tahun 2018 tanggal 29 Agustus 2018, nomor 159/P sampai 162/P Tahun 2018 tanggal 4 September 2018 tentang Pengesahan Pengangkatan Gubernur dan Wakil Gubernur masa jabatan 2018-2023.

Berikut 10 Pj Gubernur di sepuluh Provinsi di Indonesia yang di tunjuk Presiden Jokowi.

Baca Juga: Digeledah KPK, Ketum Jambi Sebut KPK Temukan Dokumen DSP Senilai Rp23 Miliar di Tahun 2017

1. Pj Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin

Halaman:

Editor: Ahmad D


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x