Simak Bahan-bahan Untuk Buat Opor Telur Ceplok, Salah Sedikit Bisa Merugi

- 8 April 2024, 17:15 WIB
Simak Bahan-bahan Untuk Buat Opor Telur Ceplok, Salah Sedikit Bisa Merugi
Simak Bahan-bahan Untuk Buat Opor Telur Ceplok, Salah Sedikit Bisa Merugi /Youtube Simple Rudy TV/Tangkapan layar

JURNAL SUMBAWA - Berikut penjelasan bahan untuk membuat opor Telur Ceplok ala Rudi Choirudin

Membuat opor Telur Ceplok bisa dilakukan oleh Anda dirumah, tak hanya menu rumahan, opor Telur Ceplok bisa juga dijadikan menu untuk dijual diwarung makan anda.

Membuat menu opor Telur Ceplok hanya menggunakan bahan dasar telur, bisa menggunakan telur Ayam, bebek dan jenis lainnya.

Baca Juga: Resep Membuat Kue Lebaran untuk Hampers dan Menyambut Tamu Dirumah

Rudi Choirudi menyampaikan, masakan opor Telur Ceplok memiliki citra rasa yang gurih, dan masakan ini menjadi sangat istimewa bila dijadikan sebagai menu utama.

Lalu apa saja bahan untuk membuat opor Telur Ceplok? Untuk lebih jelasnya simak penjelasan selengkapnya dibawah ini

Bahan 1:
12 butir Telur Ceplok
3 buah Cabe Merah, dibuang bijinya dan dirajang serong
2 sendok makan Bawang Goreng

Baca Juga: Ide Bisnis Hampers Lebaran Menarik Berisi Ragam Cemilan

Bahan 2:
6 sendok makan Minyak Goreng, untuk menumis
4 siung Bawang Putih, dirajang
8 buah Bawang Merah, dirajang
1 batang Serai, dimemarkan
3 lembar Daun Jeruk, disobek

Bahan 3:
3 gelas (750 ml) Santan
1 saset Desaku Bumbu opor
1/2 sendok teh Garam
1 sendok teh Gula Pasir

Cara Membuat:
Larutkan Desaku Bubuk opor dengan 250 ml santan, sisihkan.

Tumis bawang putih hingga kekuningan. Tambahkan bawang merah, serai dan daun jeruk, tumis kembali hingga harum dan matang.

Halaman:

Editor: Ahmad D


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x